DNS (DOMAIN NAME SERVER)
A.
PENGERTIAN
DNS adalah sebuah sistem yang menyimpan informasi tentang
nama host maupun nama domain dalam bentuk basis data tersebar (distributed
database) didalam jaringan komputer. Misalnya internet, didalam DNS aturannya
adalah top level domain (com,net,org,edu). DNS sudah menyiapkan domain-domain,
urutan sampai 128, artinya kita bisa membuat nama domain dengan jumlah titik
sampai dengan titik 128.
B.
CARA KERJA DNS
1.
DNS data ( resource-record ) merupakan data-data
yang berisi nama domain dan IP terhadap nama domain nama tersebut untuk
database.
2.
Server secara fisik harus ada server yang
terkoneksi jaringan dan memiliki IP Address. Sekaligus mencari domain pada
cache.
3.
Protokol digunakan supaya semua data-data dalam
DNS bisa di akses oleh semua device. Aturan yang terpenting adalah tidak ada
satu device hanya ada DNS saja diseluruh dunia.
C.
PROSES
Ketika DNS client akan melakukan browsing ke example.microsoft.com,
jika belum pernah melakukan dan belum mengetahui alamat IP example
microsoft.com, maka client harus bertanya kepada DNS server. Selanjutnya
masing-masing akan mengirimkan IP-nya. Apabila sudah pernah mengakses ke
example.microsoft.com, maka Device/PC cukup bertanya ke DNS saja, karena DNS
sudah mengetahui IP addressnya. Jadi akan lebih cepat pencarian dari suatu
domain.
Comments
Post a Comment