WIRELESS LAN
A.
PENGERTIAN
Wireless LAN
merupakan pengembangan dari kabel, yaitu menggunakan gelombang udara. Protocol
yang digunakan adalah IEEE 802.11, itu merupakan teknologi yang paling cepat
berkembang saat ini dan speednya pun bertambah dengan cepat. Speed nya hampir
menyamai koneksi kabel. Dan memeliki kelebihan praktis tanpa perlu
menarik-narik kabel.
B. SPESIFIKASI
Memiliki data transfer rate,
frequency dan compability. Bisa terjadi kalau menggunakan frekuensi yang sama,
misalkan 802. 11b+ compatible dengan 802.11b, 802. 11b compatible dengan 802.
11g, 802.11g compatible dengan 802. 11b. Masing-masing saling compatible,
karena freskuensinya sama yaitu 2.4GHz. sedangkan 802. 11 a menggunakan 5GHz
berbeda sendiri, hanya bisa menggunakan protokol device yang sama. Berbeda
dengan 802. 11b+, 802. 11b, 802. 11g bisa saling tukar menukar device nya. Yang
pasti mengikuti transfer rate yang rendah.
1.
Basic Server Set(BSS) : yaitu bisa connect
antara laptop satu dengan yang lain menggunakan wireless dari laptop.
3.
Extended Service Sets (ESSs) :
yaitu kita bisa buat semua wireless-wireless tersebut device yang
terhubung dengan WiFi untuk bisa akses internet dengan cara wireless router
yang terkoneksi dengan internet.
D.
KOMPONEN
1.
Memiliki client : Memiliki protokol yang sama
2.
Antena : Merupakan hal yang paling penting, beguna
untuk membantu menguatkan sinyal. Biasanya menggunakan antena eksternal untuk
menjangkau jarak yang jauh
3.
Access Point : Memiliki beberapa tipe, yaitu enterphase access point untuk bisa
connect ke internet, Residential Gateway, Access Server ( Public Access ),
Outdoor ( Luar Ruangan )
Security
issue sangat penting pada wireless untuk menjaga keamanan, karena tidak
diketahui siapa saja yang akses dan bagaimana cara aksesnya. Security issue ini
masih berhubungan dengan Access Control. Jadi begitu masuk ke wireless harus
memiliki connection berupa username atau password. Dengan mendaftar MAC Address
atau Physical Address didalam wireless routernya. MAC Address tertentu yang
bisa tersambung ke wireless router tersebut. Apabila pengguna banyak itu
menjadi tidak efisien. Lebih simpel lagi jika kita menggunakan WEP ( Wired
Equivalen Privacy ).
Comments
Post a Comment